Deretan Gelandang Terbaik Timnas Indonesia Hasil Didikan Indra Sjafri

Unggul Tan Ngasorake - Senin, 25 Mei 2020 | 16:45 WIB
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri.
Tribunnews/Abdul Majid
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri.

Kualitas pemain yang identik dengan nomor punggung 6 itu tidak perlu diragukan lagi.

Hingga kini, pemain asal Surabaya itu masih menjadi salah satu gelandang terbaik Timnas Indonesia.

2. Zulfiandi

Aksi Zulfiandi saat membela timnas Indonesia kontra Persika Karawang di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Minggu (25/8/2019).
PSSI
Aksi Zulfiandi saat membela timnas Indonesia kontra Persika Karawang di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Minggu (25/8/2019).

Satu angkatan dengan Evan Dimas, Zulfiandi juga termasuk ke dalam generasi emas alumni Piala AFF U-19 2013.

Permainan Zulfiandi di lini tengah dinilai sangat baik.

Bahkan mantan pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla, menilai Zulfiandi layak bergabung dengan La Masia.

Baca Juga: Dipanggil Lagi di TC Virtual Timnas Indonesia U-19, Wonderkid Persib Ingin Pikat Shin Tae-Yong

3. Hargianto

Muhammad Hargianto melewati hadangan pemain lawan dalam laga uji coba kontra Korea Selatan di Stadio
ramadityadomas
Muhammad Hargianto melewati hadangan pemain lawan dalam laga uji coba kontra Korea Selatan di Stadio


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.