Usai Dipuji Shin Tae-yong, Lemparan Jauh Pratama Arhan Kembali Curi Perhatian

Unggul Tan Ngasorake - Jumat, 9 Oktober 2020 | 12:37 WIB
Bek timnas U-19 Indonesia, Pratama Arhan Alief
PSSI.org
Bek timnas U-19 Indonesia, Pratama Arhan Alief

Baca Juga: Timnas U-19 vs NK Dugopolje: Kemenangan Paling Telak, Hambar di Babak Kedua

Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong, sebelumnya juga telah memberikan pujiannya terhadap teknik lemparan milik Arhan tersebut.

Shin Tae-yong mengatakan bahwa hal tersebut adalah murni ide dari Arhan.

"Kalau sering menemui lemparan kedalam jauh itu murni improvisasi Arhan," ujar Shin Tae-yong dikutip dari kanal youtube PSSI.

"Lemparannya sangat jauh dan seharusnya bisa jadi kelebihan kita," pungkasnya.

Baca Juga: Shin Tae-Yong Kisahkan Awal Berjumpa Skuat Timnas U-19 yang Sering Makan Sembarangan


Editor : Unggul Tan Ngasorake
Sumber : YouTube PSSI
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.