Ingin Kembali ke Timnas Indonesia, Riko Simanjuntak Berharap Dilirik Shin Tae-yong

Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 25 Agustus 2021 | 05:00 WIB
Aksi Riko Simanjuntak saat berlaga melawan Thailand dalam lanjutan laga grup B Piala AFF 2018, di St
affsuzukicup.com
Aksi Riko Simanjuntak saat berlaga melawan Thailand dalam lanjutan laga grup B Piala AFF 2018, di St

Terbaru, Riko sukses membantu Persija menjuarai Piala Menpora 2021.

Di Piala Menpora 2021 sendiri Riko tampil apik bersama tim Macan Kemayoran.

Riko berhasil mengemas empat assist dan mencetak satu gol.

Tak hanya di Indonesia, Riko juga berhasil meraih prestasi di kawasan Asia Tenggara.

Pemain sayap Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, sedang menggiring bola ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pemain sayap Persija Jakarta, Riko Simanjuntak, sedang menggiring bola ketika laga Bhayangkara FC malawan Persija Jakarta di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan (14/3/2020)

Baca Juga: Teco Beberkan Persiapan Bali United Jelang Lawan Persik Kediri di Pekan Perdana Liga 1

Pada tahun 2019 lalu, Riko masuk ke dalam jajaran 11 pemain terbaik AFF 2019.

Namun, pencapain Riko tersebut belum membuat namanya dilirik oleh Shin Tae-yong.


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.