Hasil Piala AFF 2022 - Terlalu Perkasa, Thailand Pesta Gol ke Gawang Brunei Darussalam

Unggul Tan Ngasorake - Selasa, 20 Desember 2022 | 21:27 WIB
 Penyerang timnas Thailand, Teerasil Dangda (tengah) saat melakoni laga kontra timnas Trinidad Tobago.
FATHAILAND.ORG
Penyerang timnas Thailand, Teerasil Dangda (tengah) saat melakoni laga kontra timnas Trinidad Tobago.

Tiga menit jelang bubaran laga Thailand kembali menambah keunggulan menjadi 3-0.

Berawal dari sudulan Poramet Arjvirai yang mampu ditepis Hamie Nyaring.

Bola rebound justru mengenai Yura Yunos dan meluncur ke gawang sendiri.

Memasuki injury time, Thailand berhasil menambah dua gol melalui brace Peeradol Chamrasamee.

Skor 4-0 untuk keunggulan Thailand bertahan hingga wasit meniup peluit akhir.

Berikut Daftar Susunan Pemain Brunei Darussalam Vs Thailand:

Brunei Darussalam: 1-Hamie Nyaring; 12-Khairil Suhami, 2-Alinur Jufri, 16-Yura Yunos, 23-Hakeme Said, 5-Nurikhwan Othman, 15-Hendra Idris, 13-Haziq Kasyful, 11-Najib Tarif, 14-Hamizan Sulaiman, 21-Razimie Ramlli

Cadangan: 17-Wafi Aminuddin, 20-Jefri Ishak, 18-Hanif Hamir, 6-Azwan Salleh, 9-Azizi Ali Rahman, 10-Adi Said, 18-Ishyra Jabidi, 3-Abdul Sisa, 8-Nazirrudin Ismnail, 22-Shafie Effendy, 7-Azwan Ali.

Pelatih: Mario Rivera.

Thailand: 20-Kittipon Phoothawchuek, 4-Pansa Hemviboon, 2-Salasak Haiprakhon, 12-Kritsada Kaman, 15-Suphanan Bureerat, 6-Sarach Yooyen, 17-Ekanit Panya, 11-Bordin Phala, 3-Theerathon Bunmathan, 10-Teerasil Dangda, 9-Adisak Kraisorn.

Cadangan: 23-Saramon Anuin, 16-Jakkapan Pornsai, 8-Peeradol Chamrasamee, 1-Kampon Phatomakkakul, 18-Weerathep Pomphan, 21-Poramet Arjvirai, 22-Channaron Promsrikaew, 13-Jaroensak Wonggrorn, 14-Samrawat Dechmitr, 19-Chatmongkol Rueangthanarot, 7-Sumanya Purisai, 5-Chalermsak Aukkee.

Pelatih: Alexandre Polking.

Baca Juga: Ronaldo Kwateh Sekali Lagi Gacor, Madura United Taklukkan Arema FC untuk Rebut Puncak Klasemen Liga 1

 


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.