Timnas U-22 Indonesia Vs Timor Leste - Telat Panas, Garuda Muda Susah Payah Ungguli Babak Pertama

Nungki Nugroho - Minggu, 7 Mei 2023 | 16:49 WIB
Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Myanmar pada SEA Games 2023.
PSSI.ORG
Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Myanmar pada SEA Games 2023.

Peluang berikutnya dari tendangan Mouzinho bisa ditangkap oleh Muhammad Adi Satryo pada menit ke-11.

Indonesia kembali menyerang, tendangan Ramadhan Sananta masih bisa diblok pada menit ke-17.

Dua menit berselang tendangan voli Fajar Fathurrahman masih melambung di atas gawang Timor Leste.

Pada menit ke-27, tendangan bebas Alfeandra Dewangga mengenai mistar gawang Timor Leste.

Baca Juga: Persiapan Buruk Hadapi Messi, Asnawi Mangkualam Torehkan Key Pass Tapi Kebobolan 5 Gol di Liga Korea

Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timor Leste di SEA Games 2023.
PSSI.ORG
Striker timnas U-22 Indonesia, Ramadhan Sananta, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Timor Leste di SEA Games 2023.

Peluang Ramadhan Sananta di depan gawang juga masih melambung pada menit ke-30.

Skema serangan balik Timor Leste kembali mengancam pertahanan Indonesia, beruntung sepakan Mouzinho bisa diamankan oleh Adi Satryo.

Adi Satryo kembali melakukann penyelamatan dengan mengamankan sundulan pemain Timor Leste pada menit ke-43.

Indonesia akhirnya memecah kebuntuan pada menit ke-45 lewat gol Ramadhan Sananta.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.