Asian Games 2022 - Pelatih Taiwan Ungkap Kunci Kalahkan Indonesia, Sudah Pelajari Taktik Monoton Indra Sjafri

Nungki Nugroho - Jumat, 22 September 2023 | 19:00 WIB
Pelatih timnas U-24 Taiwan, Chen Jiunn Ming, memantau dari pinggir lapangan saat melawan Indonesia di ASian Games 2022
NOC Indonesia/Naif Al’As
Pelatih timnas U-24 Taiwan, Chen Jiunn Ming, memantau dari pinggir lapangan saat melawan Indonesia di ASian Games 2022

Namun kemenangan Taiwan memakan korban karena satu pemain harus diganjar kartu merah.

Lian Mengxin mendapat kartu kuning kedua usai terlibat cekcok dengan Hugo Samir.

"Ketidakhadirannya (Liang Meng-Hsin) telah mempengaruhi kami."

"Tetapi tujuan kami adalah berusaha keras untuk lolos dari babak penyisihan grup, yang merupakan tujuan yang sama dan tegas dari kami semua," pungkasnya.

Taiwan kini menjadi pesaing ketat Indonesia dalam perebutan tiket ke 16 besar Asian Games 2022.

Indonesia dan Taiwan sama-sama mengumpulkan tiga poin.

Pada laga pamungkas, Taiwan akan menghadapi Kirgistan sedangkan Indonesia bertemu dengan Korea Utara pada 24 September 2023.


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.