Jelang Panggilan Timnas U-23, Wonderkid Persija Minta Latihan Privat dengan Maciej Gajos

Najmul Ula - Senin, 19 Februari 2024 | 20:00 WIB
Rayhan Hannan (kiri) sedang ikut selebrasi dengan Maciej Gajos (kanan) yang mampu mencetak gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Persita Tangerang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (3/12/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Rayhan Hannan (kiri) sedang ikut selebrasi dengan Maciej Gajos (kanan) yang mampu mencetak gol dalam laga pekan ke-21 Liga 1 2023 antara Persija Jakarta versus Persita Tangerang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (3/12/2023).

Talenta Rayhan akan segera dinikmati lagi oleh Shin Tae-yong dalam pemanggilan pemain timnas U-23 mendatang.

Garuda Muda akan berkumpul untuk ajang Piala Asia U-23 2024 pada April.

Menjadi tugas PSSI untuk memastikan Macan Kemayoran melepas wonderkid terbaiknya.

Baca Juga: 32 Pemain Dipanggil untuk Seleksi Timnas U-16 Indonesia, Nova Arianto Bawa Misi Khusus dari Shin Tae-yong


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.