Enam Amunisi Baru Timnas Indonesia Bisa Jadi Senjata Shin Tae-yong untuk Ukir Sejarah di Markas Vietnam

Nungki Nugroho - Minggu, 24 Maret 2024 | 20:18 WIB
Skuad timnas Indonesia menjalani latihan di Hanoi menjelang lawan Vietnam pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Selasa (26/3/2024).
PSSI.ORG
Skuad timnas Indonesia menjalani latihan di Hanoi menjelang lawan Vietnam pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Selasa (26/3/2024).

Asnawi Mangkualam juga terhitung sebagai amunisi baru untuk melawan Vietnam.

Kapten timnas Indonesia absen saat di SUGBK karena akumulasi kartu.

Kehadiran Asnawi Mangkualam bisa mengganti Sandy Walsh yang absen karena akumulasi kartu.

Lalu dua nama amunisi baru lainnya merupakan pemain naturalisasi, Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen.

Keduanya sudah bisa memperkuat timnas Indonesia saat melawan Vietnam di Hanoi.

"Pak Sumardji sudah menjawab bahwa mereka (Haye dan Ragnar) bisa bermain," kata pengamat sepak bola, Ronny Pangemanan, dalam channel youtubenya.

Baca Juga: Jurus Lemparan Pratama Arhan Dikulik Legenda Vietnam: Itu Tidak Terlalu Bahaya!

Marselino Ferdinan saat mengikuti latihan timnas Indonesia jelang lawan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
PSSI.ORG
Marselino Ferdinan saat mengikuti latihan timnas Indonesia jelang lawan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

"Insya Allah keduanya sudah bisa bermain itu kata pak Mardji."

"Berarti ini sudah dipastikan mereka akan tampil."


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : PSSI.org
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.