Kena Karma Remehkan Indonesia, Vietnam Kubur Mimpi Lolos Olimpiade Paris 2024

Nungki Nugroho - Sabtu, 27 April 2024 | 16:16 WIB
Suasana pertandingan Irak vs Vietnam pada laga perempat final Piala Asia U-23 2024
AFC
Suasana pertandingan Irak vs Vietnam pada laga perempat final Piala Asia U-23 2024

Satu tembakan mengarah ke gawang selama 90 menit menjadi catatan buruk Vietnam pada laga tersebut.

Meski begitu pelatih Vietnam, Hoang Anh Tuan, tetap mengapresiasi perjuangan anak asuhnya.

"Sebagai pelatih kepala, saya hanya fokus pada keahlian saya dan peduli dengan cara bermain pemain saya," kata Hoang Anh Tuan dikutip dari Soha.vn.

"Saya tidak bisa mengatakan apakah penalti itu benar atau salah. Karena itu keputusan wasit,"

"Pertandingan sudah selesai. Saya tidak mau membahas penalti dalam pertandingan," pungkasnya.

Vietnam pun gagal menyamai pencapaian Indonesia ke babak semifinal.

Baca Juga: Media Korea Soroti Selebrasi Provokatif Ernando Ari saat Perempat Final Piala Asia U-23 2024

Padahal sebelumnya Soha sempat memandang sebelah mata prestasi Indonesia.

Keberhasilan Garuda Muda di tangan Shin Tae-yong dianggap tak lebih baik dari era Park Hang-seo.


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : Soha.vn
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.