Tak Sependapat dengan Persebaya, Arema FC Optimistis Sambut Liga 1 2020 di Pulau Jawa

By Nungki Nugroho, Senin, 6 Juli 2020 | 18:30 WIB
Logo Arema FC.

Hal ini didukung pula dengan infrastruktur olahraga dan transportasi di Pulau Jawa yang sangat memadai.

"Alhamdulillah di Jawa sendiri infrastruktur sangat mendukung, jalan Tol sudah selesai semua jadi memudahkan akses transportasi tim. Akses transportasinya juga bagus-bagus," tuturnya mengakhiri.

Dengan kompetisi terpusat di Pulau Jawa, diharapkan dapat menekan biaya pengeluaran operasional tim.

Terutama bisa menekan biaya away yang pengeluarannya cukup menguras keuangan klub.

Namun hingga kini PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator penyelenggara belum memberikan kepastian terkait regulasi dan jadwal Liga 1 2020