Dramatis, Klub Brylian Aldama Sukses Pecundangi Wakil Belanda di Liga Europa

Nungki Nugroho - Sabtu, 12 Desember 2020 | 06:00 WIB
Gelandang timnas U-16 Indonesia, Brylian Naghieta Aldama.
japrit
Gelandang timnas U-16 Indonesia, Brylian Naghieta Aldama.

HNK Rijeka merupakan klub langganan kompetisi Eropa, baik Liga Champions maupun Liga Europa.

Pada musim lalu, Rijeka tampil di Kualifikasi Putaran Ketiga Liga Champions dan menang 4-0 atas klub Skotlandia, Aberdeen.

Sayang, HNK Rijeka dijegal Gent (Belgia) dengan skor 3-2 di putaran play-off, sehingga gagal ke babak utama atau fase grup Liga Champions.

Secara total, Rijeka sudah bermain 8 kali di Liga Champions dengan partisipasi terakhir di musim 2017-2018.

Di Liga Europa, termasuk Piala UEFA, Rijeka bermain 68 kali, dengan partisipasi terakhir di musim 2020-2021 ini.

Baca Juga: Dua Faktor Penyebab Timnas U-19 Indonesia Belum Berangkat ke Spanyol


Editor : Nungki Nugroho
Sumber : NK-Rijeka.hr
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.