Babak I Brunei Vs Indonesia - Garuda Telat Panas, Butuh Kartu Merah dan Gol Beruntung untuk Unggul 2 Gol

Najmul Ula - Senin, 26 Desember 2022 | 17:51 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berbaris menyanyikan lagu kebangsaan dalam laga pekan pertama Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berbaris menyanyikan lagu kebangsaan dalam laga pekan pertama Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 23 Desember 2022

Jika ingin menyamai perolehan gol Thailand, Garuda harus mencetak tiga gol lagi pada babak kedua. 

Berikut susunan pemain Brunei Darussalam vs timnas Indonesia:

Brunei Darussalam: 1-Haimie Abdullah; 2-Alinur Rashimy, 8-Nazirrudin Azizi, 9-Abdul Azizi, 11-Najib Tarif, 12-Khairil Shahme, 15-Hendra Azam, 19-Hanif Hamir, (16-Yura Indera, 13') 22-Shafie Haji, 24-Hakeme Yazid.

Cadangan: 18-Ishyra Asmin, 20-Jefri Syafiq, 4-Abdul Muiz, 4-Fakharrazi Hassan, 5-Nurikhwan Othman, 6-Azwan Muhammad, 7-Azwan Ali, 10-Adi Said, 13-Haziq Kasyful, 14-Hamizan Aziz, 16-Yura Indera, Razime Ramli.

Pelatih: Mario Rivera.

Timnas Indonesia: 22-Nadeo Argawinata; 3-Edo Febriansah, 5-Rizky Ridho, 7-Saddil Ramdani, 9-Ilija Spasojevic, 10-Egy Maulana Vikri, 11-Dendy Sulistyawan, 13-Rachmat Irianto, 14-Asnawi Mangkualam, 16-Hansamu Yama, 17-Syahrian Abimanyu.

Cadangan: 1-Muhammad Riyandi, 20-Syahrul Trisna, 2-Yakob Sayuri, 4-Jordi Amat, 6-Marselino Ferdinan, 8-Witan Sulaeman, 12-Pratama Arhan, 15-Ricky Kambuaya, 18-Muhammad Rafli, 19-Fachruddin Ariyanto, 21-Ramadhan Sananta, 23-Marc Klok.

Pelatih: Shin Tae-yong.

Baca Juga: Bobol 10 Gol dalam Dua Laga dan Belum Hadapi Indonesia, Brunei Ibarat San Marino-nya Asia Tenggara


Editor : Nungki Nugroho
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.