Ramadhan Sananta dan Arkhan Kaka Striker Lokal Terbaik, Persis Solo Tidak Butuh Penyerang Naturalisasi!

Najmul Ula - Minggu, 20 Agustus 2023 | 16:43 WIB
Salah satu pemain Persis Solo yang dipanggil ke skuad Timnas U-23 Indonesia pada ajang Piala AFF U-23 2023, Ramadhan Sananta
SASONGKO DWI SAPUTRO/BOLASPORT.COM
Salah satu pemain Persis Solo yang dipanggil ke skuad Timnas U-23 Indonesia pada ajang Piala AFF U-23 2023, Ramadhan Sananta

Dengan keberadaan Sananta dan Arkhan, Persis tak ketergantungan pada penyerang asing dan tak memerlukan penyerang naturalisasi.

"Kita tidak berencana membawa pemain asing, kita juga tidak perlu memberi mereka paspor (naturalisasi), kita perlu bekerja keras mengembangkan pemain ini," ucap Medina.

"Jika anda lihat banyak klub membawa striker asing, dan kita mendatangkan Sananta dan mengembangkan Arkhan, kita harus fokus pada mereka," pungkasnya.

Saat Persis melawat ke PSM pada Senin (28/82/23) pekan depan, Arkhan bisa mendapatkan starter kedua dan Sananta boleh jadi membawa pulang trofi Piala AFF U-23.

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Indonesia Vs Timor Leste - Trio Persis Diragukan Main, Shin Tae-yong Butuh Rotasi


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.