Media Malaysia Sanjung Umpan Lambung Jordi Amat, Fitur Mematikan yang Terancam Sia-sia di Timnas Indonesia

Najmul Ula - Selasa, 24 Oktober 2023 | 13:00 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sedang menguasai bola dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Jika Aiman bisa mengkonversi umpan Jordi dari berbagai sudut menjadi tiga gol, Egy menunjukkan dirinya tak kapabel.

Egy justru mempermalukan dirinya sendiri dengan terjatuh dengan bola di kakinya, gagal melewati kiper dan gagal membuahkan gol.

Selama tak ada winger sekelas Arif Aiman di timnas Indonesia, talenta Jordi terancam disia-siakan.

Baca Juga: Pelatih Spurs Ange Postecoglou Ukir Rekor Liga Inggris, Mantan Asistennya Justru Terseok-seok di Persebaya


Editor : Najmul Ula
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.