Striker Timnas Indonesia U-22 Tampil Tajam, Kelantan FC Diprediksi Jadi Pesaing Johor Darul Takzim

By Najmul Ula, Rabu, 14 April 2021 | 10:37 WIB
Pemain Kelantan FC asal Indonesia, Natanael Siringoringo

"Jadi, kita harap semua klub perlu keluar dari tempurung (dan kebiasaan) menerima bantuan dari kerajaan, dan perlu berkorban."

"Kalau tidak, isu keuangan (seperti masalah gaji) akan terus menjadi duri dalam dagin," tandasnya.

Menurut Sadek Mustaffa, pemilik Kelantan FC Norizam Tukiman memulai langkah tepat dengan membangun proyek jangka panjang.

"Saya lihat target Norizam dalam lima tahun ke Liga Super realistis, sebab dia memulai dari bawah dan tidak berbelanja besar," terangnya.

"Kita juga lihat roadmap Kelantan berlandaskan football club, maksudnya dia (Norizam) bercita-cita membangun lapangan latihan dan membangun klub."

"Mungkin kita akan melihat investasi yang besar seperti yang berlaku di JDT," tukasnya.

Baca Juga: Streak Penampilan Syahrian Abimanyu Terhenti, Eks Striker Mitra Kukar Selamatkan Newcastle Jets