Kontrak Baru Nanti Dulu, PSSI Ingin Lihat Kinerja Shin Tae-yong hingga Akhir Tahun

Unggul Tan Ngasorake - Sabtu, 29 April 2023 | 13:15 WIB
Ketum PSSI, Erick Thohir, bersama pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
INSTAGRAM.COM/ERICKTHOHIR
Ketum PSSI, Erick Thohir, bersama pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

"Ada overlap (agenda sepak bola timnas Indonesia) sampai Juni tahun depan," tutur Erick Thohir.

"Oktober (Kualifikasi Piala Dunia 2026 putaran pertama), kalau lolos kemudian November di round kedua dan ketiga."

"Masih ada Piala Asia di Qatar ya jadi enggak mungkin dipotong (kontrak Shin Tae-yong)."

"Ada keberlanjutan tapi tentu kita sepakat harus bicara dari hati ke hati," tandasnya.

Baca Juga: Prediksi Line Up Timnas Indonesia U-22 Vs Filipina - Marselino Ferdinan Kena Jet Lag, Lini Tengah Menipis


Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.